Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP : Rossi Terapkan Strategi Indianapolis Saat berlaga di Brno

Kamis, 14 Agustus 2014 | 15:35 WIB
No caption
No credit
No caption


Brno - Pembalap Yamaha Valentino Rossi coba menerapkan strategi seperti yang dijalankan di Indianapolis ketika tampil di sirkuit Brono, Ceko, mulai besok. Apa itu strateginya?

The Doctor - begitu julukan Rossi - mengakui bahwa ia sangat menyukai sirkuit Brno."Di masa lalu, saya benar-benar balapan yang baik, meski dalam beberapa tahun terakhir saya tidak punya performa yang luar biasa," kenang Vale - panggilan akrab Rossi.

Mengenai adanya keluhan dari pembalap andalan tim Repsol-Honda Marc Marquez perihal daya cengkeram ban, Rossi punya cara tersendiri. Dikatakannya, ia akan terus mengadopsi pendekatan metodis dalam upayanya untuk mengatasi kendala itu.

"Di Republik Ceko, kita harus mengulangi apa yang telah kami lakukan di Indianapolis," jelasnya. Langkah yang dijalankan kala itu, berkonsentrasi, mempelajari setiap sudut tikungan saat latihan dan bertarung secara maksimal dengan Marc dan Jorge Lorenzo.

Dengan cara ini, lanjutnya, peluang saya untuk kembali ke podium menjadi besar. (Otosport.co.id)

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa