Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cek Sil Puli, Cegah Grease Muncrat Keluar

billy - Rabu, 7 September 2011 | 11:48 WIB
No caption
No credit
No caption


Daripada bengong, mending kita pengguna skubek silakan cek sil puli di matik Yamaha. Meski peranti ini kecil, tapi fungsinya cukup vital buat menopang kerja rumah roller.

Lanjut! Sil berfungsi untuk menjaga pelumasan antara bushing dan rumah roller. Jika sil aus atau terlepas, bakal dipastikan pelumasan menjadi kering karena grease akan muncrat keluar. Efeknya, bushing dan puli bisa jadi ikutan aus tuh. Wah...

Untuk keausan bushing bisa dilihat dari coakan atau baret di sekujurnya. Makin parah jika keausan lebih dalam. Puli menjadi oblak ketika berputar. Diameter lubang as puli jadi lebih besar dari ukuran seharusnya.

Yuk dicek! (motorplus-online.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa