Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Praktis Merawat Dasbor

billy - Senin, 19 Maret 2012 | 12:02 WIB
No caption
No credit
No caption


Salah satu yang menjadi pusat perhatian mata agar betah di dalam kabin adalah tampilan dasbor. Untuk itu Danny Sawali dari Fast & Details Galerry TM Mequiar’s Bali Branch punya kiat sederhana.

“Gunakan lap microfiber untuk lap basah dan kering ketika membersihkan dasbor,” jelasnya.

Bagian dasbor yang tidak dapat terjangkau bisa gunakan kuas halus, sikat gigi halus, dan spon untuk kotoran yang sulit hilang jika menggunakan lap. Semua tentu harus dilakukan dengan hati-hati, agar hasilnya benar-benar cemerlang.

“Hati-hati pada saat pembersihan dasbor agar plastik cover speedometer. Jangan tersapu berkali-kali dengan tekanan tinggi lantaran rentan baret pada permukaannya,” jelasnya. (mobil.otomotifnet.com)


Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa