“Dengan gerakan searah dari bawah ke atas tapi jangan terlalu ditekan,” jelas Andrie Widjaja, juragan Bassindo Mobile Audio Installer di Kelapa Gading, Jakut. Lanjutnya, model gerakan ini guna menghindari alur-alur bekas lap pada layar monitor.
Masih menurut Andrei, hindari proses lap dengan menggunakan tissue kering karena tidak efektif mereduksi kotoran atau debu. “Malah akan menimbulkan baret halus pada permukaan layar seperti halnya bodi kendaraan,” tutupnya.
(mobil.otomotifnet.com)
Editor | : | billy |
KOMENTAR