Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Parkes Start di Grid Terdepan WSS Spanyol

billy - Minggu, 19 Juni 2011 | 10:03 WIB
No caption
No credit
No caption

Juara World Supersport (WSS) seri lalu di GP San Marino yakni Broc Parkes (Kawasaki Motocard.com) sepertinya memiliki kans cukup besar untuk menang di sirkuit Motorland Aragon. Pasalnya pada sesi QTT ia berhasil menjadi yang tercepat di sesi kualifikasi hari kedua WSS ini.

Ini berarti Parkes akan membalap dari grid pertama yang membuatnya lebih mudah meninggalkan lawan-lawannya. Tak hanya Parkes, rekan setimnya di Kawasaki Motocard.com yakni David Salom juga berhasil menjadi yang tercepat kedua.

Sedangkan pembalap Parkalgar Honda yakni Sam Lowes yang di seri lalu start dari grid pertama kini harus start dari posisi ketiga. Di grid keempat dan kelima diisi duo PArkinGO Yamaha yakni Davies dan Scassa. (otosport.co.id)

Hasil Kualifikasi Kedua GP Spanyol :
1. Broc Parkes AUS Kawasaki Motocard.com ZX-6R 2menit 02.093 detik
2. David Salom ESP Kawasaki Motocard.com ZX-6R 2menit 02.454 detik
3. Sam Lowes GBR Parkalgar Honda CBR600RR 2menit 02.708 detik
4. Chaz Davies GBR ParkinGO Yamaha YZF-R6 2menit 03.058 detik
5. Luca Scassa     ITA ParkinGO Yamaha YZF-R6 2menit 03.140 detik
6. Massimo Roccoli ITA Lorenzini Kawasaki ZX-6R 2menit 03.441 detik
7. Fabien Foret FRA Ten Kate Honda CBR600RR 2menit 03.537 detik
8. James Ellison GBR Bogdanka PTR Honda CBR600RR 2menit 03.614 detik
9. Robbin Harms DEN Harms Benjan Honda CBR600RR 2menit 03.799 detik
10. Roberto Tamburini ITA Bike Service Yamaha YZF-R6 2menit 03.809 detik

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa