Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cari Alamat Dan Tentukan Rute Via BlackBerry

Editor - Senin, 1 Februari 2010 | 17:08 WIB
No caption
No credit
No caption

OTOMOTIFNET - Terkadang kita akan merasa kesulitan mencari alamat yang ingin dituju. Enggak usah di luar kota, di kota tempat tinggal kita sendiri pun masih sering nyasar. Terlebih alamat atau lokasi tersebut memang baru pertama kali kita diketahui. Namun, itu bukan berarti perjalanan Anda akan terganggu atau dibatalkan.

Karena Anda sebenarnya dapat menggunakan program atau aplikasi BlackBerry Map (BB Map) pada handset BlackBerry Anda. Kalau sudah dapat alamat atau lokasinya, sekarang masalahnya mau lewat jalan mana menuju ke sana? Tenang, BB Map bisa membantu Anda lagi.

Karena melalui apliasi gratisan tersebut Anda juga akan dibantu soal menentukan rute perjalanan dari dan menuju alamat atau lokasi tersebut. Nah, bagaimana cara mengaplikasi program tersebut, silahkan perhatikan baik-baik langkah-langkah di bawah ini.

TENTUKAN RUTE

Menentukan rute perjalanan sangat penting. Terlebih untuk menghindari kesalahan dalam merancang jadwal kegiatan, ada baiknya diketahui dulu rute-rute yang akan dilalui. Sayang kalau waktu terbuang hanya untuk mencari jalan yang ingin dituju.

No caption
No credit
No caption

Tekan tombol menu lalu klik Find Direction.
No caption
No credit
No caption

Untuk titik start dari hasil pencarian sebelumnya, klik Recent.
No caption
No credit
No caption

Klik lokasi yang dipilih sebagai titik start.
No caption
No credit
No caption

Klik untuk menentukan titik start.
No caption
No credit
No caption

Ulangi langkah 2 – 4 untuk titik akhir rute.
No caption
No credit
No caption

Tentukan jenis rute yang diinginkan, lalu klik Search.
No caption
No credit
No caption

Detil rute sesuai jenis yang dipilih akan dimunculkan.
No caption
No credit
No caption

Klik View On Map untuk melihat rute pada peta.

CARI ATRAKSI LOKAL

Bila kita berada di sebuah kota dan ingin mencari alamat, misalkan lokasi wisata, gunakan fungsi pencarian aplikasi BB Maps. Gunakan kata kunci umum untuk atraksi wisata pada pencarian ini.

No caption
No credit
No caption

Tekan tombol menu lalu klik Find Location.
No caption
No credit
No caption

Klik Enter Address.
No caption
No credit
No caption

Ketik nama atraksi wisata lalu klik Search.

Zooming untuk melihat lebih jelas lokasi wisata pada peta.

Info aplikasi MAP 1, klik di sini

Penulis/Foto: Donny / Forsel

Editor : Editor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa