Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KOI Sumbar Halal Bihalal Sambil Berwisata

billy - Rabu, 26 Oktober 2011 | 07:28 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Beberapa waktu lalu tepatnya Minggu 9 Oktober 2011, para member Korea Otomotif Indonesia Sumatera Barat (KOI Sumbar) melakukan Halal Bihalal sekaligus perjalanan Wisata. Tercatat kurang lebih para pengguna Kia Shuma, Bimatara Cakra/Accent, Hyundai Atoz, Elantra dan Matrix berpartisipasi dalam kegiatan ini termasuk anak-anak.

Dalam kegiatan Halal Bihalal sembai berwisata ini, dihadiri juga member KOI Sumbar baik dari Bukittinggi, Padang dan sekitarnya

“Rombongan start dari Bukittingi menuju Lubuk Basung  dengan jarak kira-kira 75 km dari Bukittinggi melewati Kelok 44 dan Danau Maninjau. Dalam perjalanan kami melakukan persinggahan seperti di objek wisata Embun. Dimana kita dapat melihat pemandangan danau dari atas awan, karena terletak di ketinggian,” ungkap Ici Hasyim member KOI Sumbar.


Terus menuju Lubuk basung dan keliling kota untuk mengenal  tempat dan kantor yang ada di sana, mereka pun melanjutkan ke Pantai Mutiara Tiku. Di sini mereka berdiskusi tentang rencana Korea Otomotif Indonesia mengunjungi KOI Sumbar, Kunjungan Dealer oleh KOI Sumbar dan Ramah Tamah Keluarga Besar KOI Sumbar. Acara di tutup dengan photo session, baik member KOI Sumbar maupun kendaraan mereka. (otoklub.otomotifnet.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa