Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hasil Latihan ARRC Thailand. Dua Pembalap Indonesia Kelas 600 cc Pertajam Waktu

toncil - Kamis, 1 Desember 2016 | 17:38 WIB

Buriram - Latihan resmi Asia Road Racing Championship (ARRC) kelas Supersport 600cc di Buriram International Circuit, Thailand sudah berlangsung (1/12). 

Untuk sementara, dua rider Astra Honda Racing Team (AHRT) masuk dalam posisi 16 besar. 

Dimas Ekky dan Andy Farid Izdihar masing-masing mampu mempertajam waktu lap pada sesi latihan yang kedua. 

Pembalap tuan rumah, Charlermpol Polamai mendominasi di kedua sesi latihan. 

Jumat (2/12) masih ada kesempatan bagi pembalap-pembalap Indonesia untuk lebih mempertajam waktu lap pada latihan yang ketiga. (otomotifnet.com)

Berikut Hasil dari latihan kedua seri ARRC Super Sport 600 cc: 

Hasil FP1 ARRC Super Sport 600cc

1.    Chalermpol Polamai(THA)-Yamaha Thailand Racing Team-1:39.906
2.    Thitipong Warokorn(THA)-Honda Tingnote Racing-1:40.006
3.    Decha Kraisart-Yamaha(THA)-Thailand Racing Team-1:40.204

7. Ahmad Yudhistira(INA)-Manual Tech KYT Kawasaki Racing-1:40.953

13. Dimas Ekky Pratama(INA)-Astra Honda Racing Team-1:41.406

16. Andi Farid Izdihar(INA)-Astra Honda Racing Team-1:41.691

29. Andy Muhammad Fadly(INA)-Manual Tech KYT Kawasaki Racing-1:42.160

Hasil FP2 ARRC Super Sport 600cc
1.    Deca Kraisart-Yamaha(THA)-Thailand Racing Team-1:39.586
2.    Md Zaqhwan Zaidi(MAS)-Musashi Boon Siew Honda Racing-1:39.716
3.    Chalermpol Polamai(THA)-Yamaha Thailand Racing Team-1:39.830

11. Ahmad Yudhistira(INA)-Manual Tech KYT Kawasaki Racing-1:40.498

16. Dimas Ekky Pratama(INA)-Astra Honda Racing Team-1:40.928
17. Andi Farid Izdihar(INA)-Astra Honda Racing Team-1:40.941

20. Andy Muhammad Fadly(INA)-Manual Tech KYT Kawasaki Racing-1:42.269    

Editor : toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa