Otomotifnet.com - Aksi dari pengguna supercar berikut bikin geleng-geleng kepala dan nggak habis pikir.
Bayangkan, mobil-mobil yang didewa-dewakan dan jadi impian selama ini malah dipakai main tanah.
Enggak takut kotor atau rusak, diperlakukan mirip besutan reli yang biasa main di gravel dan aspal.
Terlihat ada banyak model supercar yang menjadi supercar favorit.
(BACA JUGA: Detik-Detik Motor Terbakar Keseruduk Truk, Ibu dan Anak Tergencet di Kolong)
Seperti, Lamborghini klasik, Miura dan Countach.
Semua mobil supercar itu start dari trek tanah.
Lainnya, enggak lebih gila. Ferrari yang hanya dibuat 499 unit, La Ferrari.
Supercar ini juga ikut digeber-geber di tanah.
Sebagai info, versi edisi khususnya, La Ferrari Aperta mampir ke Indonesia beberapa waktu lalu mendapatkan perlakuan sangat istimewa bak pejabat penting dunia.
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR