Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

First Impression Dongfeng Glory 580 Turbo, Kalau Dilepas Rame Deh

Parwata - Senin, 26 Maret 2018 | 11:40 WIB
Dongfeng Glory 580 Turbo
F. Yosi/Otomotifnet
Dongfeng Glory 580 Turbo

Desain

Tampilan eksteriornya memang mirip gabungan beberapa brand lain.

Tuh tengok deh, pada fascia depan seperti y desain lampu depan, gril dan juga bemper, mirip Honda CR-V.

Sedangnya aura Nissan X-Trail tampak di rancangan body bagian samping dan belakangnya.

Tapi, itu tidak heran kok!

Sebab, Dongfeng ternyata juga bekerjasama dengan Honda dan Nissan di negara asalnya.

(BACA JUGA: Rame Nih, Tanggapan Masyarakat Soal Mobil Luar Kota Dipungut Biaya Masuk Jakarta)

Selain dengan 2 pabrikan besar Jepang tadi, Dongfeng juga bekerjasama dengan pabrikan besar dunia lain.

Seperti 2 pabrikan besar Amerika, Cummins (mesin diesel) dan Dana (Gardan), KIA sebagai perwakilan Korea, dan dari Eropa Dongfeng juga bekerjasama dengan Aliansi PSA Peugeot-Citroen, Renault.

Interior Dongfeng Glory 580 Turbo
F. Yosi/Otomotifnet
Interior Dongfeng Glory 580 Turbo

Editor : Iday
Sumber : OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa