Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tiga Tingkatan, Ini Dia Jenis Per Sokbreker Belakang All New PCX 150

Joni Lono Mulia - Kamis, 17 Mei 2018 | 12:48 WIB
All New Honda PCX 150
AHM
All New Honda PCX 150

Hal ini terlihat dari kereganggan ulir per sokbreker.

"Ulir per tingkat pertama punya fungsi meredam getaran saat riding sendiri," ujar Endro.

"Sedangkan ulir per tingkat kedua dan ketiga punya fungsi meredam kejut saat berbonceng melewati jalan rusak," tambahnya.

(BACA JUGA: Kocak, Bukan Terlibat Kejahatan, Sedan Ini Tengah Diburu, Videonya Tersebar Di Mana-mana)

Menurut data yang diberikan PT Astra Honda Motor (AHM), sokbreker All New Honda PCX punya tinggi 335 mm.

Dan ukuran diameter ulir per 6,60 mm.

Sedangkan Honda PCX generasi lama punya tinggi 320 mm dan lebar diameter ulir per 6,57 mm.

tipe per sokbreker all honda pcx 150 menggunakan jenis ini.

(BACA JUGA: Beredar... Kisah Masa Depan AIS, Anak Kecil Yang Selamat Dari Bom Saat Dibonceng Naik Motor, Juga Polisi Penggendongnya )

Dual Rate Spring
vividracing.com

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa