Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hadeuh... Sudah Gak Balap Di MotoGP Belanda, Anak Didik Rossi Ini Diragukan Tampil Di MotoGP Jerman

Parwata - Sabtu, 7 Juli 2018 | 18:10 WIB
Franco Morbidelli
Marc VDS
Franco Morbidelli

"Secara fisik dalam kondisi bagus, tapi cedera di tangan sedikit mengusikku," ujar Franco Morbidelli seperti dikutip dari Speedweek.com.

"Tapi terlepas dari itu, aku 100 persen fit," tambahnya.

Di TT Circuit Assen belanda, saat para pembalap MotoGP membalap, Morbidelli masih merasa kesakitan dan tak bisa menggerakan tangannya.

(BACA JUGA: Waduh, Rossi Dirundung Duka, Sosok Paling Berpengaruh Di Kota Kelahirannya Meninggal Dunia)

Meski tak menjalani operasi, cedera yang dialaminya bukan hal yang kecil.

"Masih belum bisa dipastikan bahwa aku bisa pergi ke Jerman," kata Franco Morbidelli.

"Aku harus melihat dan menunggu apa yang dikatakan dokter," tambahnya.

(BACA JUGA: Hebat! Pembalap Indonesia Galang Hendra Terkencang Di Latihan Bebas WSSP300 Misano)

Franco Morbidelli harus menunggu satu minggu lagi untuk bisa memastikan keretakan tulangnya membaik.

Setelah itu dirinya baru bisa melihat apakah dia bisa berpartisipasi di Jerman pekan depan.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa