Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mustahil, Ngarep Hubungan Lorenzo-Marquez Akur Di MotoGP Musim Depan, Meski Satu Tim

Joni Lono Mulia - Senin, 9 Juli 2018 | 10:10 WIB
Marc Marquez dan Jorge Lorenzo
Marca.com
Marc Marquez dan Jorge Lorenzo

Otomotifnet.com - Keberadaan pembalap dalam sebuah tim yang tampil di MotoGP diharapkan bisa bahu membahu dan membuat hasil bagus buat.

Namun, hal tersebut gak berlaku buar Marc Marquez dan Jorge Lorenzo di MotoGP tahun depan, keduanya berada satu tim di Repsol Honda.

Hal itu seperti diungkapkan eks pembalap GP 500, Wayne Gardner, memprediksi relasi Jorge Lorenzo dan Marc Marquez akan memburuk pada musim depan.

(BACA JUGA: Gengsi Atau Sebab Lain? Pembalap MotoGP Ogah Tanding di Balap Suzuka 8 Hours 2018 )

Hal ini tak lepas dari kepastian Jorge Lorenzo menggantikan Dani Pedrosa sebagai tandem Marc Marquez di tim Repsol Honda.

Lorenzo tentu bakal membuktikan kalau dia masih menjadi pembalap papan atas seusai karier yang kurang mulus bersama Ducati.

Tentu ambisi yang dimiliki Lorenzo bakal menjadi ancaman bagi Marquez yang selama ini lebih dominan daripada Pedrosa.

(BACA JUGA: Gak Sampai Satu Lap, Galang Hendra Sempat Di Depan, Harus Puas Finis 7 Di WSSP Misano)

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa