Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Suzuki GSX-R150 Aura Motor Balap, Perpindahan Gigi Kaya Close Ratio, Cuma Rp 74 Ribu Saja

Indra Aditya - Kamis, 19 Juli 2018 | 20:00 WIB
Gigi Primer
Dok.M+
Gigi Primer

Bila dihitung dengan cara membagi jumlah mata gear 69 : 21 maka didapat 3,28. Sedangkan untuk gigi primer Satria FU150, 69 : 20 didapat 3,45.

(BACA JUGA: Waduh... Bocah SD Boncengan Pakai Suzuki GSX-R150, Tanggapannya Itu Lo Bikin Senyum)

Bila pembagian jumlahnya makin besar, maka akselarasi akan makin bagus.

Efek penggantian gigi primer sangat terasa, ini karena gigi primer adalah rasio perbandingan awal mesin sehingga akan sangat berpengaruh.

“Kalau aku rasakan dibanding gigi rasio standar, perpindahan gigi lebih cepat, seperti close ratio. Enak untuk jalan stop and go. Terlebih untuk balap di karakter sirkuit yang membutuhkan akselarasi cepat,” ujarnya.

Untuk harga gigi primer Satria FU150 dijual seharga Rp 74 ribu.

Oh iya, saat awal pemasangan, jangan kaget kalau ada bunyi mengiung di bagian kanan.

(BACA JUGA: Ini Sih Canggih, Setting ECU Suzuki GSX-R150 Cukup Dari Handphone)

Ini karena gear belum menyesuaikan dengan gigi sekunder.

Kalau dipakai terus menerus, maka bunyi itu bisa hilang kok bro.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa