Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX Bore Up dan Aerox Pantang Gerah, Extra Fan Nyala di 90 Derajat

Joni Lono Mulia - Rabu, 5 September 2018 | 10:30 WIB
Trik Pasang Extra Fan di NMAX
Dok.M+
Trik Pasang Extra Fan di NMAX

Trik Pasang Extra Fan di NMAX (Gbr.1)
Dok.M+
Trik Pasang Extra Fan di NMAX (Gbr.1)

Extra fan atau kipas pendingin panas mesin ini akan hidup bila suhu mesin mencapai 90 derajat dan akan berhenti bila suhu sudah turun sampai 80 derajat celcius (gbr. 1).

Extra fan atau kipas lansiran Panasonic itu bekerja di suhu yang diperlukan, agar berfungsi otomatis dibutuhkan modul elektronik yang dibuat khusus (gbr. 2).

“Modul ini dirancang sendiri dengan algoritma yang diseting lewat komputer dan diset pada suhu 90 derajat kipas akan berputar,” ucap Baron sapaan akrab Annas Qoribi (gbr. 3).

(BACA JUGA: Ninja 250 SL Buka Baju, Tampangnya Kini Sulit Dikenali)

Sensor khusus untuk membaca suhu mesin ditempatkan langsung di samping radiator yang ditempel menggunakan aluminium foil yang bersifat menyerap panas radiator tersebut (gbr.4).

Biar lebih optimal, cover kipas asli dicopot, diganti cover aluminium kustom setebal 3 mm yang dibaut di dudukan cover radiator asli dan diberi jarak 10 mm dari radiator (gbr.5).

Untuk menghubungkan kipas dengan modul, terdapat soket yang sudah disediakan.

(BACA JUGA: Fakta-Fakta Menarik Modifikasi SUV Listrik Tesla Model X P100D Sportline)

Trik Pasang Extra Fan di NMAX (Gbr.3)
Dok.M+
Trik Pasang Extra Fan di NMAX (Gbr.3)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa