Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ada Kepentingan Lain, Jas Hujan MotoGP Wajib Transparan

Parwata - Sabtu, 17 November 2018 | 15:44 WIB
Valentino Rossi memakai jas hujan di hari pertama MotoGP Valencia 2018
Twitter.com/ValeYellow46
Valentino Rossi memakai jas hujan di hari pertama MotoGP Valencia 2018

Otomotifnet.com - Di sesi free practise MotoGP Valencia kemarin (16/11/2018), hampir semua pembalap tampil memakai jas hujan.

Jas hujan ini menutup racing suit yang dipakai pembalap dari hujan.

Tentunya jas hujannya tidak sembarangan.

Jas hujan ini didesain khusus untuk memenuhi segala keperluan di dunia balap.

(BACA JUGA: Valentino Rossi: Yamaha Masih Kurang Latihan Di Wet Race )

Seperti beberapa fakta yang dibeberkan oleh Alpinestars di website resminya.

Fakta pertama jas hujan untuk balap motor ini dibuat dengan bahan transparan setebal 2 mm.

Bahan yang disebutkan secara rinci ini diklaim 100% bisa menahan air hujan.

Selain itu, di bagian lengan dan sisi badan dipasangkan bahan kulit sintetis yang dicoating tahan air.

Jas hujan pembalap MotoGP
Twitter.com/YamahaMotoGP
Jas hujan pembalap MotoGP

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa