Namun sopir mobil berhasil menyelamatkan diri.
Sedangkan mobil hilang beserta tiga penumpang hilang di dalamnya.
Kapolsek Ngunut, Kompol Siti Nurinsana mengatakan, sopir telah dibawa ke Mapolsek Ngunut untuk dimintai keterangan.
"Ngakunya rem tidak berfungsi, sehingga mobil meluncur ke sungai," terang Siti.
Saat ini tim SAR tengah bersiaga di lokasi kejadian, untuk melakukan penyisiran.
Artikel serupa telah tayang di surya.co.id dengan judul Mobil Warga Rungkut Lor Surabaya Tercebur ke Kali Brantas, Tiga Orang di Dalam Mobil Hanyut
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | Surya.co.id |
KOMENTAR