Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

PCX 150 Repsol Honda, Seolah Limited Edition, Biaya Terjangkau

Irsyaad Wijaya - Jumat, 15 Februari 2019 | 17:00 WIB
Tampilan PCX Livery Repsol dari Samping
Motorblast
Tampilan PCX Livery Repsol dari Samping

Ternyata untuk membuat PCX jadi seperti ini enggak mahal, kisaran biayanya langsung dibeberkan oleh Joko Hariyanto, owner Motoblast.

"Totalnya cukup rogoh biaya Rp 1,5 juta saja," ungkap pria asli Sidoarjo, Jawa Timur yang workshop-nya ada di Bali.

"Itu sudah termasuk ongkos pasang," bebernya seraya menjelaskan material yang digunakan adalah sticker 3M.

Lebih jauh, pria ramah ini menjelaskan jika PCX Repsol Honda ini adalah pesanan dealer.

(Baca Juga : Honda PCX 150 Punya Kelir Bodi Baru, Anda Suka Enggak Warna Ini?)

Honda PCX Livery Repsol Honda
Motoblast
Honda PCX Livery Repsol Honda

"Mau jadi pajangan tapi akan dijual juga," ungkap Joko yang tengah kerepotan karena setelah PCX Repsol Honda yang satu ini masih ada 4 PCX lagi mengantri.

"Ada 4 dealer Honda, dari Singaraja, Tabanan dan Denpasar. Antri untuk distikerin dengan konsep berbeda," jelas Joko yang bisa dikontak lewat nomor 085738738247.

Wah, jadi seri limited edition nih di jalan.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa