Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KIA Seltos Pakai Sasis dan Bodi Ringan, Tapi Empat Kali Lebih Kuat Dari Pelat Baja!

Irsyaad Wijaya - Selasa, 21 Januari 2020 | 14:50 WIB
All New KIA Seltos
Wisnu/GridOto.com
All New KIA Seltos

Ini akan bermanfaat bagi penumpang agar tidak terjadi luka serius.

"Walau memiliki kekuatan yang lebih tinggi, namun secara bobot keseluruhan enggak terlalu berat," sebutnya lagi.

Jadi untuk menguatkan struktur sasis dan bodi enggak perlu menggunakan pelat baja yang terlalu tebal sehingga mengorbankan berat kendaraan.

Klaim pabrikan, kekuatan sasis dan bodi KIA Seltos bisa 3 sampai 4 kali lipat lebih kuat dibanding pelat baja biasa.

KIA Seltos
Dwi Wahyu R./GridOto.com
KIA Seltos

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa