Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

NMAX, PCX, XMAX Sampai Forza Update Harga, Big Skutik Dibanderol Mulai Rp 24 Jutaan

Dida Argadea,Ignatius Ferdian - Sabtu, 8 Februari 2020 | 17:45 WIB
Big skutik lebih diarahkan sebagai motor untuk perjalanan jauh sehingga dirancang mengutamakan kenya
Dida Argadea
Big skutik lebih diarahkan sebagai motor untuk perjalanan jauh sehingga dirancang mengutamakan kenya

Otomotifnet.com - Pasar skutik bongsor mulai NMAX sampai Forza sekalipun bisa dibilang ramai peminatnya di Indonesia.

Pabrikan Jepang seperti Yamaha dan Honda pun punya jagoan di segmen ini mulai dari berbagai cc mesin.

Untuk kelas 150 cc Honda punya PCX dan ADV150, sementara Yamaha diwakili All New NMAX dan Aerox

Di kelas 250 cc pun Yamaha ada XMAX serta Honda punya Forza yang berstatus CBU.

(Baca Juga: Yamaha NMAX 2019 Kena Diskon, Versi ABS Dan Non-ABS Ada, Dibanderol Mulai Rp 28 Jutaan)

Warna Honda Forza di Indonesia
AHM
Warna Honda Forza di Indonesia

Buat yang berniat memboyong sebuah big skutik, berikut ini tim hadirkan daftar harganya.

Harga berikut ini diperoleh dari website resmi masing-masing pabrikan yang diakses pada tanggal 7 Februari 2020:

Yamaha All New NMAX Rp 29.500.000
Yamaha All New NMAX ABS/Connected Rp 33.750.000
Yamaha Aerox Rp 24.575.000
Yamaha Aerox R-Version Rp 25.915.000
Yamaha Aerox S-Version Rp 28.345.000
Yamaha Aerox R-Version Monster Energy Rp 26.425.000
Yamaha XMAX Rp 60.950.000
Yamaha TMAX Rp 319.000.000
Honda PCX - ABS Rp 32.511.000
Honda PCX - CBS Rp 29.509.000
Honda PCX Hybrid Rp 42.899.000
Honda ADV150 - CBS Rp 34.077.000
Honda ADV150 - ABS Rp 37.077.000
Honda Forza Rp 83.314.000

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa