Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Test Drive KIA Seltos Exp 1.4 Turbo, Tanpa Injak Gas Bisa Melaju Konstan, Ada Fitur di Salju?

F Yosi - Minggu, 23 Februari 2020 | 08:39 WIB
Test Drive KIA Seltos Exp 1.4 Turbo, Melaju Konstan Tanpa Injak Gas, Ada Fitur Salju?
F Yosi/Otomotifnet
Test Drive KIA Seltos Exp 1.4 Turbo, Melaju Konstan Tanpa Injak Gas, Ada Fitur Salju?

 

Otomotifnet.com - Sobat OTOMOTIFNET tahu aktor sekaligus penyanyi Lee Min Ho?

Pria kelahiran 22 Juni 1987 ini mendapatkan ketenaran berkat perannya sebagai Gu Jun Pyo dalam serial Boys Over Flowers pada tahun 2009.

Peran itu membuatnya mendapatkan penghargaan aktor baru terbaik Korea Selatan.

Lalu apa hubungannya Lee Min Ho dengan mobil yang dites kali ini?

Tim Otomotifnet saat menjajal KIA Seltos
Rizky/Otomotifnet
Tim Otomotifnet saat menjajal KIA Seltos

Lee Min Ho tadi menggambarkan sosok mobil terbaru asal negeri Ginseng, yang kini jadi ‘artis’ anyar di kancah otomotif Tanah Air.

Yess.. dia adalah All New Kia Seltos yang beberapa minggu lalu diluncurkan oleh PT Kreta Indo Artha (KIA), anak perusahaan Indomobil Group yang kini memegang distribusi Kia di Indonesia.

Selain menjajalnya di seputaran jalanan Ibu kota yang selalu padat merayap, OTOMOTIFNET juga mengajak SUV yang desainnya kental gaya Eropa ini merambah jalur off-road di kawasan Waduk Jatiluhur, Purawakarta, Jawa Barat.

“Jok berbahan kulitnya adem, empuk dan enak ya, kabinnya juga luas, kaki gue lega nih direbahkan,” kagum Rizky, teman videografer yang ikut menemani dalam perjalanan menuju bendungan Jatiluhur.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa