Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

SPBU Mini Pertamina Bisa Hasilkan Rp 14 Juta Sehari, Ada Tiga Tingkatan Modal

Irsyaad Wijaya,Muhammad Rizqi Pradana - Selasa, 3 Maret 2020 | 10:00 WIB
Harga bensin di SPBU mini Pertashop sama dengan di SPBU Pertamina
bumn.go.id
Harga bensin di SPBU mini Pertashop sama dengan di SPBU Pertamina

Otomotifnet.com - PT Pertamina (Persero) melihat peluang bisnis baru dengan menghadirkan 'SPBU' mini bernama Pertashop.

Modelnya hampir sama dengan Pertamini yang banyak di pinggir jalan, namun ini legal dan diawasi langsung oleh perusahaan pelat merah di sektor energi tersebut.

"Ini resmi dari Pertamina, beda sama sekali (dengan Pertamini)," ujar Ma'sud Khamid, Direktur Pemasaran Ritel Pertamina, di Sentul, Jawa Barat, (2/3/20).

"Sehingga harga, mutu, dan pasokan dijamin sama dengan di SPBU-SPBU besar yang kami kelola," imbuhnya.

Baca Juga: Pertamina Luncurkan SPBU Mungil, Dijamin Resmi Dan Diawasi, Modal Awalnya Segini)

Pertashop sendiri memiliki tiga tingkatan dengan modal, syarat dan keuntungan yang berbeda-beda.

Ketiga tingkatan tersebut adalah pertashop Gold, Platinum dan Diamond.

Pertashop, pom bensin eceran resmi milik PT Pertamina, segini modal yang dibutuhkan untuk membuka Pertashop
PT Pertamina
Pertashop, pom bensin eceran resmi milik PT Pertamina, segini modal yang dibutuhkan untuk membuka Pertashop

Pertashop Gold merupakan tingkatan dengan modal awal paling rendah, meski begitu bisa menghasilkan omset hingga Rp 7,5 juta perbulannya.

Modal atau investasi yang dibutuhkan untuk membangun Pertashop Gold sebesar Rp 300 juta.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa