Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ingin Upgrade Speaker Pintu Sendiri? Begini Cara Pasang Yang Benar!

Andhika Arthawijaya - Sabtu, 23 Mei 2020 | 11:00 WIB
Ilustrasi upgrade speaker.
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi upgrade speaker.

Otomotifnet.com – Saat berkendara atau ketika terjebak macet, rasanya akan suntuk bila tidak ada hiburan di dalam kabin.

Bahkan meski dari pabrikan sudah tersedia peranti in car entertainment, bila suara yang dihasilkan kurang enak didengar, rasa bosan akan cepat hinggap.

Makanya tak sedikit pemilik mobil yang memang suka menikmati hiburan dari carteinment saat berkendara, akan mengupgrade sistem audio mobilnya agar lebih enak di telinga.

Bagaimana dengan Anda? Masih sungkan karena takut biaya instalasinya menguras kantong?

Baca Juga: Upgrade Audio Tak Perlu Berhari-hari, Paket Ekspres 4 Jam Selesai!

Sebaiknya buang jauh-jauh deh anggapan tersebut!

Sebab, meningkatkan kualitas suara sistem audio mobil, tak harus pasang banyak peranti audio macam power amplifier, processor dan sebagainya.

Bisa dimulai dari mengganti speaker-nya terlebih dulu, dan ini bisa dilakukan sendiri tanpa perlu bantuan gerai audio.

Namun yang harus diperhatikan saat menginstalasi sendiri speaker pintu ini, apapun mereknya, pastikan ukurannya sesuai dengan speaker asli, agar tidak susah dalam memasangnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa