Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu Tak Produksi Mobil Untuk Domestik, Khusus Yang Sudah Pesan

Naufal Shafly,Ignatius Ferdian - Minggu, 21 Juni 2020 | 19:00 WIB
Ilustrasi Booth Daihatsu
kompas.com
Ilustrasi Booth Daihatsu

Menurut Amel, operasional pabrik tidak akan optimal di Juni dan Juli 2020 ini dan berharap bisa kembali beroperasi secara nomal di Agustus mendatang.

"Kami berharap nanti di Agustus akan ada relaksasi protokol. Hal itu bisa membuat kami bekerja lebih maksimal. Jadi saya bisa katakan, wholesales Juni dan Juli tidak akan maksimal," kata Amel lagi.

Sebagai informasi, sejak Mei 2020 lalu Daihatsu sama sekali tidak melakukan distribusi kendaraan dari pabrik ke dealer.

Meski mengklaim stok di dealer masih aman, Amel tak menampik jika ada beberapa dealer Daihatsu yang mulai kehabisan stok dan meminta pengiriman unit ke ADM.

Baca Juga: Daihatsu Tak Perpanjang Ribuan Karyawan Kontrak, Imbas Penjualan Anjlok

Ia pun mengaku permintaan dealer saat ini belum bisa direalisasikan.

"Kami bukannya tidak mau produksi, kami mau. Namun buat kami kesehatan nomor satu, sehingga semua protokol pencegahan Covid-19 harus kami laksanakan, walaupun harus diakui impactnya ke bisnis," ujar Amel.

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa