Mengutip dari unggahan akun Instagram @fast_automobil, Toyota Voxy 2.0 CVT 2019 ditawarkan Rp 415 juta.
Selain pembelian secara cash, showroom mobkas ini juga menawarkan dengan sistem kredit melalui leasing Verena Multi Finance.

Kursi captain Seat di Toyota Voxy
Total DP-nya sebesar Rp 150.721.000 dengan cicilan Rp 8.020.000 tenor selama 4 tahun.
Untuk informasi lengkapnya bisa hubungi showroom di 081806765245, atau kunjungi showroom Fast Automobil di Bursa Mobil Bintaro Jaya.

Toyota Voxy 2019
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | Otoseken.id |
KOMENTAR