Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Agya Ringsek, Aki Menjulur, Hajar Yamaha Mio Terjang Honda Vario dan Gerobak Es

Irsyaad Wijaya - Selasa, 11 Agustus 2020 | 13:45 WIB
Toyota Agya yang menghajar Yamaha Mio, Honda Vario dan menyeruduk gerobak es di Merakurak, Tuban, Jawa Timur
TribunMadura.com/istimewa
Toyota Agya yang menghajar Yamaha Mio, Honda Vario dan menyeruduk gerobak es di Merakurak, Tuban, Jawa Timur

"Sehingga terjadi kecelakaan dengan Agya," sambung dia.

Dijelaskannya, setelah menghajar Yamaha Mio, Agya meluncur ke kanan dan menerjang Honda Vario 150 bernopol S 6252 KF yang dikendarai Suwoto (50), berboncengan dengan Sumi Lestari (46), warga Desa Brondong, Lamongan dari barat ke timur.

Belum berhenti, Agya tersebut masih nyelonong dan memporak-porandakan gerobak es tebu milik Marlik yang ada di sisi jalan.

LCGC lima penumpang itu baru berhenti setelah tertahan tembok pagar bangunan gudang di sekitar lokasi.

Baca Juga: Toyota Agya Keluar Dealer Enggak Kuat Nanjak, Masuk Gigi 4 Mesin Mati, Terjun Jurang

Petugas yang datang langsung memeriksa sejumlah saksi dan melakukan olah TKP. Sedangkan untuk barang bukti telah diamankan.

"Dua orang mengalami luka berat yaitu pengendara Yamaha Mio dan penumpangnya serta satu luka ringan yakni pengendara Honda Vario 150," kata dia.

"Para korban selanjutnya dibawa ke RS NU Tuban untuk mendapat perawatan," pungkasnya.

Sumber: https://madura.tribunnews.com/2020/08/10/kecelakaan-beruntun-di-perempatan-mulung-tuban-dua-orang-alami-luka-berat-ini-kronologinya

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa