Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Test Drive DFSK Glory i-Auto, Konsumsi BBM, Performa Hingga Kenyamanan Terkuak

F Yosi - Senin, 17 Agustus 2020 | 15:00 WIB
Test Drive DFSK Glory i-Auto
F Yosi/Otomotifnet
Test Drive DFSK Glory i-Auto

Otomotifnet.com - Pasar mobil bergenre SUV yang hampir mendekati 20 persen dari total segmen yang ada di Tanah Air, tentu sangat sangat menarik minat produsen mobil untuk berkecimpung di dalamnya.

Ini lah yang membuat PT. Sokonindo Automobile percaya diri meluncurkan DFSK Glory i-Auto di pasar Indonesia.

Apalagi SUV asal Cina ini menawarkan sesuatu yang beda.

“Glory i-Auto membawa terobosan teknologi cerdas untuk kaum muda yang menginginkan pengalaman berkendara yang modern dan sporty,” ucap Franz Wang, Managing Director PT Sokonindo Automobile.

Baca Juga: DFSK Glory i-Auto Dandan Elegan, Bodi Warna Permen, Pelek 22 Inci

Test Drive DFSK Glory i-Auto
F Yosi/Otomotifnet

Nah, bila di edisi lalu OTOMOTIF hanya bisa merasakan dari dekat sosok SUV yang merupakan produk flagship dari DFSK tersebut, kali ini kami langsung melakukan test drive-nya nih untuk Anda.

Siap kah Glory i-Auto menantang rival-rivalnya macam Wuling Almaz, Honda CR-V atau Mazda CX-5?

FITUR & KENYAMANAN

Kami menemukan sesuatu hal yang sangat berbeda dibanding ketika mobil ini diperkenalkan tahun lalu di ajang pameran otomotif.

Wajahnya berubah drastis, lebih ganteng, enak dilihat dan tidak membosankan.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa