Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu Terios Babak Belur, Bodi Hancur Posisi Tersangkut, Satu Nyawa Melayang

Irsyaad Wijaya - Senin, 14 September 2020 | 13:35 WIB
Daihatsu Terios hantam pohon jati hingga  tersagkut dan terkoyak di kabupaten Gowa
TribunTimur.com/Istimewa
Daihatsu Terios hantam pohon jati hingga tersagkut dan terkoyak di kabupaten Gowa

Otomotifnet.com - Daihatsu Terios tersangkut di tanaman dalam kondisi babak beluar di sekujur bodi.

Bodi depan tampak hancur parah hingga kabin pengemudi tertekuk yang membuat satu nyawa melayang.

Tampak roda depan kanan sampai tertekuk 90 derajat ke dalam hingga kaki-kaki ambrol.

Kecelakaan maut ini disebutkan terjadi di jalan raya Gowa-Takalar, Majannang, Bajeng, kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, (13/9/20).

Baca Juga: Daihatsu Terios Dinas TNI AL Diderek, Terperosok Parit, Ulah Motor Sembarangan

Satu nyawa melayang yakni pengemudi Terios bernama Adnan Ahmad (42) warga BTN Bumi Empoang Permai, Blok C/10, kabupaten Jeneponto.

Kasat Lantas Polres Gowa, AKP Mustari yang dikonfirmasi membenarkan insiden tersebut.

Mustari mengatakan, awalnya Terios yang dikemudikan korban melaju dari arah Sungguminasa menuju Kabupaten Takalar.

"Jadi kecelakaan tunggal dari arah utara ke selatan," kata Mustari, (13/9/20).

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa