Di bagian tengahnya ada indikator penunjuk kecepatan, sisa baterai serta mode berkendara.
Pengeremannya menggunakan model tromol di roda belakang. Disediakan pula lampu di depan dan belakang.
Ia juga bisa terhubung dengan aplikasi di smart phone lewat Bluetooth.
Informasi seputar kecepatan, jarak, waktu perjalanan, sisa baterai hingga panduan navigasi bisa dilihat di aplikasi Micro app.
Disebutkan waktu pengisian baterainya antara 3-3,5 jam menggunakan colokan listrik rumah, dan dan butuh waktu 2 jam untuk mencapai kapasitas baterai 70% penuh.
Editor | : | Antonius Yuliyanto |
Sumber | : | media.daimler.com |
KOMENTAR