Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Pertalite di Seluruh Jawa Akan Kena Diskon, per Liter Jadi Rp 6.450

Ignatius Ferdian - Rabu, 7 Oktober 2020 | 15:50 WIB
Ilustrasi Isi BBM di SPBU Pertamina
GridOto.com/Rianto Prasetyo
Ilustrasi Isi BBM di SPBU Pertamina

“Segmen ini yang kami bidik,” ucapnya.

Pertamina juga akan membidik Pulau Sumatera setelah Pulau Jawa dan Bali, demi transisi penggunaan BBM jenis Premium ke yang lebih ramah lingkungan.

"Yaitu Sumbar, Palembang, dan seterusnya," ujar Mas'ud.

Namun patut diketahui, program diskon Pertalite hanya akan dapat dinikmati oleh kendaraan jenis motor, angkutan umum dengan pelat kuning, dan taksi dengan plat kuning.

 

Sumber: https://www.kompas.tv/article/113492/pertamina-segera-turunkan-harga-pertalite-jadi-rp-6-450-di-seluruh-jawa?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa