Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CBR1000RR SP Viral Performanya Buas, Tenaga 10,5 Kali CBR150R

Antonius Yuliyanto - Jumat, 20 November 2020 | 23:25 WIB
Honda CBR1000RR SP 2015
Aant/otomotifnet.com
Honda CBR1000RR SP 2015

Otomotifnet.com - Honda CBR1000RR SP milik Dimas Prasetyahani sejak Rabu (18/11/2020) jadi pembicaraan netizen, lantaran terlibat kecelakaan dengan Daihatsu Ayla di Purwokerto, Jawa Tengah.

Nah CBR1000RR SP seperti milik Dimas Prasetyahani yang kecelakaan tersebut pernah dites oleh OTOMOTIF, selang sehari setelah launchingnya yang dilakukan di Bali (10/6/2015).

Saat itu, ada 6 moge sekaligus yang diperkenalkan oleh PT Astra Honda Motor, yaitu CBR1000RR SP, NM4 Vultus, CBR650F, CB650F, CB500X dan CB500F.

Pengetesannya saat itu turing keliling pulau Dewata Bali dan dilanjut ke Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Baca Juga: Kawasaki Ninja ZX-25R Pasang Steering Damper GPR, Makin Stabil!

Honda CBR1000RR SP diluncurkan di Bali di 2015
Aant/otomotifnet.com
Honda CBR1000RR SP diluncurkan di Bali di 2015

Balik ke CBR1000RR SP, kala itu harganya Rp 575 juta OTR Jakarta! Seperti apa impresi mengendarainya?

Sebagai motor kategori sport murni, yang lebih pas mengaspal di sirkuit, enggak heran jika posisi duduk CBR1000RR SP membungkuk karena setang di bawah tangki, jok tinggi dan footstep ke belakang.

Makanya kalau jalan merayap pergelangan tangan, pinggang dan punggung terasa pegal.

Apalagi di jalan menurun dari Kintamani ke Denpasar, ketika pengereman beban tertumpu di tangan, hasilnya makin pegal.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa