Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda ADV150 Upgrade Jadi 153 Cc, Noken As Custom, Tenaga Naik 4,54 DK

Fariz Ibrahim - Kamis, 26 November 2020 | 22:15 WIB
Upgrade performa Honda ADV 150, ubahan minim tapi tenaga naik hingga 4,54 dk!!
Fariz/otomotifnet.com
Upgrade performa Honda ADV 150, ubahan minim tapi tenaga naik hingga 4,54 dk!!

NOKEN AS

Yang menjadi kunci utama tenaga yang dihasilkan ADV150 ini tentu dari noken as custom yang diracik oleh DMS.

“Durasinya 270°, lift in 9,2 mm dan lift ex 9,1 mm, LSA 106°,” sambung Wibi yang bengkelnya ada di Jl. Mayor Hasibuan No.60, Bekasi, Jabar.

Baca Juga: ADV150 Setang Lebih Stabil, Pasang Steering Damper, Modal Rp 2 Jutaan

Noken as custom dari DMS jadi kunci tingginya tenaga yang dihasilkan
Fariz/otomotifnet.com
Noken as custom dari DMS jadi kunci tingginya tenaga yang dihasilkan

Agar kedua klepnya tidak telat menutup akibat angkatan klep yang tinggi, per klep Moto1 yang lebih keras dan lebih renggang pun dipasang.

CVT

Di area CVT tidak terlalu banyak ubahan, hanya mengganti roller dengan berat rata 8 gram dikombinasi dengan per torsi dari TDR dengan kekerasan 1.500 rpm.

Urusan debit bensin dan timing pengapian diatur dengan ECU aRacer RC Mini5
Istimewa
Urusan debit bensin dan timing pengapian diatur dengan ECU aRacer RC Mini5

HASIL TES DYNO

Untuk mengetahui kenaikan tenaganya, ADV150 milik Indra diuji di atas mesin dyno Dynonjet 250i milik DMS.

Dalam kondisi standar, ADV150 tercatat memiliki tenaga maksimal 10,62 dk dk di 6.680 rpm dan torsi 11,32 Nm di 6.680 rpm.

Baca Juga: ADV150, PCX Sampai Vario, Pilihan Skutik 150 Cc Honda, Mulai Rp 24 Jutaan

Knalpot pakai ROB1 model standar racing, untuk spek mesin sekarang terasa kurang ngeplong
Fariz/otomotifnet.com
Knalpot pakai ROB1 model standar racing, untuk spek mesin sekarang terasa kurang ngeplong

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa