Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KIA Sonet Bisa Jadi Lawan Tangguh Buat Pasar Terios, Daihatsu Ngaku Tak Khawatir

Ignatius Ferdian,Wisnu Andebar - Jumat, 27 November 2020 | 21:30 WIB
KIA Sonet
Trybowo Laksono
KIA Sonet

Daihatsu Terios
GridOto.com
Daihatsu Terios

Sepanjang 2019, Terios 7 Wonders membuktikan ketangguhan LSUV andalan Daihatsu untuk menjelajah berbagai destinasi alam.

Mulai Bengkulu, Kuching, Sarawak, Malaysia, serta Kolaka, Sulawesi Tenggara dengan jarak tempuh total sekitar 2.500 km.

Tidak hanya itu, Amel juga menyampaikan kalau bengkel Daihatsu dan partnya sudah tersebar di seluruh area strategis Indonesia.

"Dari sisi penjualan, Terios kini menempati urutan nomor dua setelah Rush di segmen LSUV," pungkasnya.

Baca Juga: KIA Sonet Bisa Mengusik Pasar Rush, Harga Lebih Murah, Toyota: Perlu Dimonitor

Sebagai informasi, retail sales Terios selama Januari hingga Oktober 2020 mencatatkan 11.891 unit atau berkontribusi sebanyak 14,6 persen terhadap penjualan Daihatsu.

Pencapaian itu membuat Terios menempati posisi tiga untuk penjualan Daihatsu, setelah Sigra dan Gran Max pikap.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa