Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Genio Wajah Amburadul, Diterjang Toyota Calya Lawan Arah, Pemotor Meregang Nyawa

Ignatius Ferdian - Minggu, 27 Desember 2020 | 17:00 WIB
Toyota Calya dan Honda Genio babak belur setelah adu bentur
Istimewa/Polres Bekasi Kota
Toyota Calya dan Honda Genio babak belur setelah adu bentur

Otomotifnet.com - Toyota Calya dan Honda Genio sama-sama babak belur setelah saling beradu kencang.

Toyota Calya ringsek bagian bumper depan, kap mesin hingga setengah atapnya bonyok.

Sedangkan Honda Genio remuk bagian bodi depan hingga setang patah.

Peristiwa ini terjadi di Jalan I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Kranji, Kecamatan Bekasi Barat, Kota Bekasi (26/12/2020).

Baca Juga: Honda Vario Dan Yamaha Mio Gosong, Terbakar Dini Hari, Teror Mantan Pacar Dicurigai

Kanit Laka Polres Metro Bekasi Kota AKP Farida mengatakan, korban tewas bernama Dwi Priyanto (32), warga Kabupaten Bekasi.

"Kejadian sekira pukul 04.30 WIB antara motor dengan kendaraan roda empat," kata Farida saat dikonfirmasi.

Kronologi kecalakaan bermula ketika Honda Genio B-4624-FXJ yang dikendarai korban melintas di Jalan I Gusti Ngurah Rai dari arah Jakarta menuju Bekasi.

Tepat di Jembatan Perumahan Duta Kranji, Toyota Calya B-2038-PKK yang dikemudikan Muhammad Aldi Hartawan, melintas melawan arah dengan kecepatan tinggi.

Baca Juga: Honda Supra X Menancap di Kolong Truk, Nyangkut di Roda Belakang, Pemuda 18 Tahun Tewas

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa