Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Aerox 155 Connected Bisa Pakai Cakram Belakang, Modal Rp 5 Jutaan

Fariz Ibrahim - Senin, 28 Desember 2020 | 18:35 WIB
All New Aerox 155 Connected rem belakang jadi cakram buatan Fat Motorsport
Fariz/otomotifnet.com
All New Aerox 155 Connected rem belakang jadi cakram buatan Fat Motorsport

Setelah cakram dan kaliper terpasang, lanjut memasang selang rem RCB yang cukup panjang hingga ke setang.

“Pakai yang panjang 205 cm. Habis itu pasang master rem, tapi perlu coak sedikit batok depannya, kalau yang batok belakangnya pas. Tapi kalau master rem yang tabung oval kayaknya perlu coak batok belakang,” tutupnya.

Jadi lebih sporty dan pakem deh!

 

Batok sedikit dicoak agar master rem RCB bisa terpasang
Fariz/otomotifnet.com
Batok sedikit dicoak agar master rem RCB bisa terpasang

Fat Motorsport: 0812-9104-9561

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa