Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Land Cruiser FJ43 Full Spek Offroad, Awalnya Bobrok, Karena Balas Dendam

Panji Nugraha - Rabu, 27 Januari 2021 | 20:10 WIB
Toyota Land Cruiser FJ43 Full Spek Offroad, Awalnya Bobrok, Karena Balas Dendam
Bimo SS/Otomotifnet
Toyota Land Cruiser FJ43 Full Spek Offroad, Awalnya Bobrok, Karena Balas Dendam

KAKI-KAKI

Begitu mobil didapat gardan asli, langsung diungsikan ke gudang. Digantikan gardan milik Land Cruiser serie 80, agar lebih kekar dan asik tongkrongannya saat pakai ban besar.

Dalaman gardan pun sudah diperkuat menggunakan as roda Longfield.

Terpasang juga air locker ARB di depan dan belakang, serta final gear 7.37.

Sokbreaker mengandalkan coil over shock dari King dengan ukuran 10” depan dan belakang.

Gardan milik Land Cruiser serie 80, agar lebih kekar dan asik tongkrongannya saat pakai ban besar
Bimo SS/Otomotifnet
Gardan milik Land Cruiser serie 80, agar lebih kekar dan asik tongkrongannya saat pakai ban besar

Tujuannya agar dapat travel suspensi panjang.

Sekaligus bantingan suspensi yang dapat disesuaikan dengan karakter trek ataupun gaya nyupir.

Pelek beadlock menggunakan Mickey Thompson Classic ukuran 16”. Dapatin pelek ini lumayan sulit lantaran langka.

Ban mengandalkan Simex Extreme Trekker 36” agar menggaruk tanah lebih jago. Bisa dibilang mobil ini sudah layak buat ikut kompetisi!

Sokbreaker mengandalkan coil over shock dari King dengan ukuran 10” depan dan belakang
Bimo SS/Otomotifnet
Sokbreaker mengandalkan coil over shock dari King dengan ukuran 10” depan dan belakang

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Dokumentasi OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa