Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Satria Hiu Dan Lumba Tak Berkutik di Mapolresta Surakarta, Motor Buruan Kolektor, Ini Sejarahnya

Ignatius Ferdian - Minggu, 28 Februari 2021 | 17:13 WIB
Suzuki Satria Hiu yang berada di Mapolresta Surakarta
Ferdian/Otomotifnet
Suzuki Satria Hiu yang berada di Mapolresta Surakarta

Otomotifnet.com - Terkait kasus pembongkaran puluhan motor di Solo oleh polisi, ada beberapa unit yang menarik perhatian.

Terlebih saat tim mencoba melihat dari dekat motor-motor teresbut yang berada di Mapolresta Surakarta.

Salah satunya beberapa unit Suzuki Satria baik yang hiu maupun lumba.

Menurut pantauan tim sekilas nampak 3 Satria lumba dan dua Satria Hiu.

Baca Juga: Yamaha RZR Diangkut Dari Rumah Kosong di Solo, Diserbu Karat, Berdebu Sekujur Tubuh

Keempat motor tersebut nampak masih standar hanya saja terlihat sedikit berdebu.

Ngomongin motor legenda 2-tak Suzuki ini, ada yang menarik untuk dibahas yakni mengenai sejarahnya.

Suzuki Satria 120 series (2-Tak) Pioner bebek super
Istimewa
Suzuki Satria 120 series (2-Tak) Pioner bebek super

Sekadar info, Suzuki Satria hadir pertama dengan seri S pada tahun 1997, dan stop produksi tahun 1999.

Suzuki Satria 120 S merupakan versi lokal dari Suzuki RG Sport 110, yang sudah dipasarkan di negara Malaysia.

Baca Juga: RX-Z, RZR Sampai Satria Hiu Baris Rapi di Mapolresta Surakarta, Cat Mulus, Incaran Kolektor

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa