Sebagai informasi, Honda Winner X jika di Indonesi memiliki kemiripan dengan Honda Supra GT 150.
All New Winner X 160 tentunya akan siap menghadapi rival sekelasnya yaitu Yamaha Exciter 155 VVA alias MX King 155.
Belum ada informasi lebih detail soal kehadiran calon motor bebek sport terbaru ini, kita tunggu saja.
Editor | : | Iday |
Sumber | : | Motorplus-online.com |
KOMENTAR