Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Cegah Mobil Kebakaran, Cukup Cek 3 Komponen Pemicu Ini

Panji Nugraha - Minggu, 12 September 2021 | 22:55 WIB
Ilustrasi cek kelistrikan mobil
Dok. Otomotif
Ilustrasi cek kelistrikan mobil

Fuse Box

Sentral kelistrikan juga perlu diperhatikan.

Fuse box pada E30, yang terletak di kompartemen mesin sebelah kanan, posisinya cukup rentan terkena air.

Oleh karena itu, pastikan agar tidak ada celah untuk masuknya air.

Sebab bila air masuk ke fuse box, kemungkinan korsleting akan mudah terjadi.

Ini bisa jadi salah satu pemicu kebakaran.

Jadi pastikan semuanya dalam keadaan kering.

Fuse Box
Dok. Otomotif
Fuse Box

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Dok. OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa