Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Asia Talent Cup di Sirkuit Mandalika Diundur, MGPA Akhirnya Angkat Bicara

Ferdian,Eka Budhiansyah - Selasa, 16 November 2021 | 15:35 WIB
Ricky F. Baheramsjah, Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA)
Pradana/GridOto.com
Ricky F. Baheramsjah, Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA)

Sementara penyusunan schedule atau rundown balap merupakan wewenang dari Dorna Sports.

Adapun perekrutan dan penyiapan marshal sepenuhnya menjadi tanggung jawab IMI selaku regulator olahraga otomotif di Indonesia, anggota FIM.

"Kami ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak terkait yang siap mendukung event balap WSBK dan IATC di Pertamina Mandalika International Street Circuit," aku Ricky Baheramsjah.

"Belajar dari kejadian ini, kami mengupayakan agar event WSBK dan IATC bisa berjalan dengan lebih baik lagi. Oleh karena itu, kami memohon doa dan dukungan dari semua pihak agar semuanya dapat berjalan dengan lancar,” tutup Ricky.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa