Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Selain All New Avanza dan Veloz, TAM Jagokan New Camry di Pasar Sedan

Harryt MR - Jumat, 19 November 2021 | 20:20 WIB
Toyota hadirkan New Camry dengan mesin TNGA (Toyota New Global Architecture)
Toyota Astra Indonesia
Toyota hadirkan New Camry dengan mesin TNGA (Toyota New Global Architecture)

“Terima kasih dukungan yang diberikan ke industri otomotif, termasuk dengan adanya Kebijakan Pajak Karbon (CO2) yang membuat harga jual kendaraan rendah emisi gas buang menjadi lebih kompetitif,”

“Kami bersyukur produk-produk Toyota, termasuk New Camry V yang menggunakan mesin internal combustion (ICE) maupun New Camry Hybrid yang sudah dilengkapi dengan teknologi elektrifikasi, menghasilkan level CO2 yang rendah,” tutur Henry Tanoto, Vice President Director TAM.

Lebih lanjut, pihaknya berharap New Camry tidak hanya dapat memberikan kenyamanan dan keamanan, namun juga dapat menjadi bagian dari upaya bersama dalam menekan angka CO2.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa