Sedangkan Kasatlantas Polrestabes Semarang, AKBP Sigit belum bisa memastikan penyebab kecelakaan.
"Iya kami masih melakukan penyelidikan penyebab kecelakaan, rem blong atau tidak kami masih dalami," terangnya, (3/2/22).
Ia menjelaskan, sopir truk tronton Sumino alami luka di dada.
Pemotor Revo alami luka di kepala dan kaki.
"Keduanya mendapatkan perawatan di RSU Banyumanik 2," katanya.
Berikut identitas pengemudi dan korban kecelakaan:
1. Truk tronton B 9767 EUA dikemudikan Sumino, warga Gentan, Susukan, kabupaten Semarang
2. Truk engkel H 8875 GA dikemudikan Udrus Eriyawan, warga Gebang, Genuk, kota Semarang.
3. Suzuki Baleno G 7904 MB dibawa Ihsan, warga Kalongan, Ungaran Timur, Kabupaten Semarang.
4. Toyota Avanza H 9358 GR dikemudikan Sulaiman, warga Pudakpayung, Banyumanik, Semarang.
5. Toyota Calya H 8536 TL dikemudikan Muh. Khamzam warga Jetis, Bandungan, kabupaten Semarang.
6. BMW X5 B 2216 STA dikemudikan Wiliam Karnadi, warga Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat.
7. Honda Revo H 3014 YZ dikendarai Avi Kusmastanto, warga Jangli, kota Semarang.
View this post on Instagram
Baca Juga: Daihatsu Xenia Berstiker TNI Lawan Arah, Tebas Motor dan Pejalan Kaki Hingga Tewas
Sumber: https://jateng.tribunnews.com/2022/02/03/allahuakbar-cerita-sopir-taksi-online-selamat-kecelakaan-truk-rem-blong-di-banyumanik-semarang?page=all dan https://jateng.tribunnews.com/2022/02/03/detik-detik-kecelakaan-karambol-di-banyumanik-semarang-truk-hilang-kendali-tabrak-6-kendaraan?page=all
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR