Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Rebutan, Yamaha Aerox 155 Seken Jadi Buruan, Siap Budget Segini

Ferdian,Harun Rasyid - Senin, 21 Februari 2022 | 16:25 WIB
Ilustrasi Yamaha Aerox 155 bekas
Istimewa
Ilustrasi Yamaha Aerox 155 bekas

Untuk harga All New Yamaha Aerox 155 bekas tipe Connected tahun 2021 varian non-ABS, di Sukses Motor dibanderol Rp 24,5 juta dengan kondisi mulus dan siap pakai.

Sementara untuk Aerox 155 bekas varian dengan rem Anti-lock Braking System (ABS), biasanya memiliki selisih harga lebih tinggi Rp 1 jutaan dari varian non-ABS.

Namun harga bekas dari rival Honda Vario 160 di pasaran saat ini, bisa sangat beragam karena tergantung dari kondisi, tahun, hingga penjualnya.

Nah berikut daftar harga Yamaha Aerox 155 bekas lansiran 2017 hingga 2021:

Tahun Harga
2017 Rp 16,5 juta - 20,5 juta
2018 Rp 17,5 juta - 22 juta
2019 Rp 18,5 juta - 24,5 juta
2020 Rp 19,5 juta - 25 juta
2021 Rp 21,5 juta - 29 juta

*Harga berdasarkan pantauan GridOto.com di situs jual beli kendaraan wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya.

*Harga untuk unit kondisi standar.

Baca Juga: All New Aerox 155 Mengaspal di Thailand, Bawa 3 Warna Yang Tak Ada di Indonesia

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa