Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penjualan Avanza dan Veloz Tembus 6.864 Unit Pada Januari 2022, Varian Ini Terlaris

Ferdian,Wisnu Andebar - Rabu, 23 Februari 2022 | 20:10 WIB
Toyota All New Avanza hadir dengan desain yang benar-benar baru.
Youtube ToyotaIndonesia
Toyota All New Avanza hadir dengan desain yang benar-benar baru.

Jika dibandingkan Desember 2021 yang berhasil membukukan angka penjualan retail sebesar 34.240 unit, terjadi penurunan kurang lebih sebesar 33,1 persen.

Anton mengungkapkan, penurunan angka penjualan pada awal tahun memang sudah jadi hal yang umum.

Ditambah masih simpang siurnya kebijakan pemerintah untuk memperpanjang insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) mobil baru, buat konsumen memilih untuk menahan pembelian awal tahun ini.

Baca Juga: Mengejutkan, Biaya Servis Toyota Avanza Lebih Murah Dari Daihatsu Xenia

"Jika dibandingkan dengan Desember yang biasanya memang permintaan rata-rata cukup tinggi, relatif mirip dengan tahun-tahun sebelumnya selalu ada penurunan," ucapnya.

"Memang mungkin ada dampak dari wait and see program pemerintah juga, untuk lihat secara detailnya mungkin harus tunggu data bulan Februari ini ya, lihat apakah ada perubahan atau tidak," pungkas Anton.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa