Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Test Drive Suzuki S-Presso AGS, Segini Konsumsi BBM & Kemampuan Akselerasinya

Andhika Arthawijaya - Jumat, 14 Oktober 2022 | 23:00 WIB
Test drive Suzuki S-Presso AGS
Okkie Dwi H./GridOto.com
Test drive Suzuki S-Presso AGS

Otomotifnet.com – Kemunculan Suzuki S-Presso sebagai mobil kompak murah di jajaran produk Suzuki Indonesia saat GIIAS 2022 lalu, sempat mendapat cibiran dari berbagai kalangan.

Tak sedikit yang menyangsikan mobil ini akan diterima pasar dengan baik lantaran bentuknya yang terkesan aneh.

Namun siapa sangka, mobil yang diproyeksikan menggantikan posisi Karimun Wagon R dengan banderol mulai dari Rp 155 juta ini ternyata cukup disukai konsumen Tanah Air..

Menurut data wholesales Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO), tercatat S-Presso berhasil terjual sebanyak 754 unit, itu pun di bulan Agustus saja.

Baca Juga: Suzuki S-Presso Kelewat Laris, Kiriman ke Dealer Nyalip Saudara Sendiri

Suzuki S-Presso AGS saat dijajal berakselerasi
Okkie/Gridoto
Suzuki S-Presso AGS saat dijajal berakselerasi

Pasti Anda akan bertanya-tanya, apa sih yang jadi daya tarik dari mobil ini ? 

Nah, kebetulan Tim OTOMOTIF sudah melakukan test drive Suzuki S-Presso tipe AGS seharga Rp 164 juta on the road DKI jakarta. Begini padangan kami!

Pertama, dari segi desain saat dilihat langsung dari dekat, ternyata cukup unik dan menarik.

Bodinya yang kompak pun membuatnya lincah dikendarai di jalan-jalan perkotaan yang padat dan sempit.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa