"Jujur saja, kami masih belum berada di posisi yang kami mau, tapi kami berpikir dan tahu yang bisa kami lakukan," lanjut mantan pembalap ini.
"Tapi sekarang, setelah tes Portugal, apa aku 100 persen senang dengan situasi kami, maka jelas jawabannya tidak. Kami harus maju, itu tujuan kami dan itu yang kami tuju," jelasnya.
HRC sudah mencoba banyak solusi untuk mengatasi masalah performa motornya.
Mesin sudah lebih agresif, namun kini Honda butuh sasis yang lebih baik dan sudah meminta Kalex untuk membantu mereka membuat komponen ini di MotoGP 2023.
Baca Juga: Membedah Arti RC213V Tim Repsol Honda, Ada Kaitannya Sama Regulasi
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR