Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mogok Saat di Perjalanan Mudik, Begini Cara Jumper Aki Mobil yang Benar

ARSN - Minggu, 23 April 2023 | 17:00 WIB
Begini Jumper aki mobil yang baik dan benar
Raspati / Otomotif
Begini Jumper aki mobil yang baik dan benar

Langkah berikutnya saat jumper aki, pastikan menyambung kabel jumper ke kutub positif masing-masing aki terlebih dahulu.

Sebaiknya sambungkan kutub positif menggunakan kabel jumper warna merah, dan kutub negatif menggunakan kabel jumper warna hitam.

Hal ini untuk menghindari terjadinya percikan api atau hubungan arus pendek pada aki akibat salah menyambungkan kabel.

Dan sebaiknya mobil yang menjadi pendonor arus listrik, menghidupkan mesinnya agar kuat mengalirkan daya listrik ke mobil yang akinya lemah.

Baca Juga: Begini Cara Yang Benar Mencabut Aki Mobil Saat Ditinggal Mudik Lebaran 2023

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223765125/tetap-siaga-saat-mudik-2023-begini-cara-jumper-aki-yang-benar?page=all

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa