"Setrum aki sebenarnya bisa dilakukan berkali-kali, selama sel akinya masih bagus," jelas Ifan, sapaannya.
Ifan menegaskan, "Tapi kalau aki mobil sudah over discharge lebih dari dua kali, sebaiknya ganti aki baru."
Over discharge pada aki adalah gejala ketika voltase aki kurang dari 12 volt atau tidak bisa kembali normal, dan terjadi lebih dari dua kali.
Selain itu, aki mobil yang kerap di-charge atau disetrum ulang berpotensi merusak pelat di dalamnya.
Baca Juga: Ini Yang Terjadi Jika Cat Mobil Yang Mengelupas Dibiarkan Begitu Saja
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR