Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Info Buat Warga Jogja, Underpass Kentungan dan Jombor Bakal Dibuat Alergi Untuk Motor

Irsyaad W - Rabu, 16 Agustus 2023 | 13:30 WIB
Underpass Kentungan, Sleman, Jogja dilarang untuk motor
TribunJogja.com/Miftahul Huda
Underpass Kentungan, Sleman, Jogja dilarang untuk motor

3. Penambahan beberapa rambu batas kecepatan di sepanjang ring road, yaitu 60 km/jam untuk mobil dan 40 km/jam untuk motor

Sementara itu, Kasatlantas Polresta Sleman, Kompol Andhies Fitriya Utomo mengatakan pelaksanaan uji coba larangan motor berjalan lancar di hari pertama, (14/8/23).

"Alhamdulillah lancar, tapi masih ada 1 atau 2 sepeda motor yang melintas di underpass," ujarnya, saat dihubungi, (15/8/23).

Beberapa pengguna motor yang masih melintas di underpass itu mendapat sanksi teguran dari petugas.

"(Sanksi) dalam bentuk teguran dan penjelasan terkait giat ini," kata dia.

Andhies juga menilaipelaksanaan uji coba pada hari pertama cukup efektif karena tidak terjadi kecelakaan.

Namun, pihaknya bersama dengan stakeholder terkait akan melakukan evaluasi satu bulan ke depan.

Adapun untuk hari kedua pelaksanaan uji coba dan seterusnya masih akan dilakukan dengan skema yang sama, pengguna motor dialihkan ke lajur di sebelah kiri atau jalur lambat.

Baca Juga: Mobil Lewat Underpass Dilarang Nyalakan Hazard, Bahayanya Luar Biasa

Sumber: https://www.kompas.com/tren/read/2023/08/15/101500465/sepeda-motor-dilarang-melintas-di-underpass-kentungan-sleman-diy-apa?page=all#page3

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa