Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Parkiran DPRD Papua Heboh, 12 Mobil Dinas Sitaan Ganti Wujud Jadi Rongsokan

Irsyaad W - Kamis, 24 Agustus 2023 | 17:00 WIB
12 mobil dinas sitaan terbakar habis di parkiran kantor DPRD Papua
Tribunnews.com/Istimewa
12 mobil dinas sitaan terbakar habis di parkiran kantor DPRD Papua

"Jadi sudah ada beberapa saksi yang diambil keterangannya, termasuk rekaman CCTV juga sudah kami ambil," kata dia.

Melansir Antara, Kabid Damkar Kota Jayapura Veronika mengungkapkan, pihaknya mengerahkan petugas pemadam kebakaran ke lokasi.

Menurutnya sekitar pukul 03.25 WIT, pagar dalam kondisi terkunci.

Hal itu membuat petugas kesulitan memadamkam api.

"Api dengan cepat membakar 12 unit mobil yang diparkir dan api baru dapat dipadamkan sekitar pukul 04:10 WIT setelah dua unit watercanon milik Pemkot Jayapura diturunkan," ujar dia.

Tim Reskrim Polresta Jayapura diterjunkan untuk menyelidiki penyebab kebakaran.

Kondisi 12 mobil dinas sitaan yang terbakar di parkiran kantor DPRD Papua dini hari, (23/8/23)
Dok. Humas Polresta Jayapura Kota
Kondisi 12 mobil dinas sitaan yang terbakar di parkiran kantor DPRD Papua dini hari, (23/8/23)

Polisi telah memasang garis kepolisian dan memeriksa saksi.

"Ketiga saksi yang dimintai keterangannya adalah petugas sekuriti. Saat ini TKP sudah diberi tanda," kata Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Victor Mackbon dilansir dari Antara.

Baca Juga: Pak Kadus Dibuat Pusing Montir, Suruh Benerin Suzuki Carry Mogok Berujung Panggil Damkar

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2023/08/24/110738678/teka-teki-terbakarnya-12-mobil-dinas-sitaan-di-lapangan-parkir-dpr-papua

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa